I. Berilah
Tanda Silang (x) pada huruf a, b, c, atau d yang paling tepat
1. Pertumbuhan dialami oleh
...
a. kayu dan rayap c. tanah dan cacing
b. rumput dan ulat d. Pasir dan ayam
2. Berikut ini yang bukan
termasuk gejala pertumbuhan manusia adalah ...
a. perangai c. sikap dan sifat
b. tingkah laku d. berat dan tinggi
3. Sifat benda yang berwujud
padat adalah ...
a. bentuk berubah sesuai bentuk dan wadahnya
b. bentuk tetap karena tidak mengikuti bentuk
wadahnya
c. rasanya berubah menyesuaikan tempatnya
d. memenuhi seluruh ruang yang ditempatinya
4. Benda-benda berikut yang
akan berubah bentuk bila wadahnya berubah adalah ...
a. beras, pasir, gula c. Kopi, teh, susu
b. minyak, sirop, kecap d. Kelereng, uang logam, pensil
5. Dari kelompok – kelompok
benda berikut, benda apa yang berwujud cair adalah ...
a. botol, air sirup, gelas c. Air kopi, pisang goreng, air teh
b. madu, roti tawar, air teh d. Minyak goreng, minyak pelumas, air ledeng
6. Bagian tanaman yang tumbuh
dan bertambah tinggi adalah bagian ...
a. ujung akar c. pangkal akar
b. ujung batang d. pangkal batang
7. Berikut ini yang tidak
termasuk sumber energi adalah ...
a. Makanan c. matahari
b. minyak bumi d. alat musik
8. Fungsi tubuh bagi makhluk
hidup antara lain menyediakan ...
a. makanan dan karbondioksida c. oksigen dan karbondioksida
b. makanan dan oksigen d. tanah dan oksigen
9. Kamper yang diletakan di
udara terbuka mengalami perubahan ....
a. wujud c. rasa
b. warna d. ukuran
10. Membakar kayu akan mengubah
kayu menjadi ...
a. kertas c. batu
b. abu d. tanah
11. Asap merupakan contoh benda
yang bisa diubah sifatnya dnegan dibakar. Tujuannya adalah ...
a. menjadi lebih ringan c. dapat diiris-iris
b. bisa berubah menjadi gas d. bisa dituang kepermukaan jalan
12. Permukaan bumi terdiri dari
...
a. daratan dan lautan c. sungai dan danau
b. daratan dan pegunungan d. daratan dan sungai
13. Sebagian besar permukaan bumi
berupa ...
a. daratan c. lautan
b. dataran d. pegunungan
14. Contoh yang membuktikan bahwa
bumi kita bulat adalah penampakan ...
a. kapal di laut yang semakin kecil dan
menghilang
b. penampakan gedung bertingkat yang amat
tinggi
c. penampakan bulan purnama yang terang
d. penampakan matahari yang terbit dari timud
ran terbenam dari barat
15. Pada umumnya sungai bermuara
di ...
a. gunung c. laut
b. mata air d. sungai
16. Berikut ini yang bukan
termasuk gejala pertumbuhan manusia
adalah ...
a. baju lama dipakai terasa sempit c. ukuran tubuh kelihatan semakin tinggi
b. bobot tubuh terasa semakin ringan d. celana yang dipakai tampak semakin tinggi
17. Kelestarian sumber daya alam
terutama tergantung apda ...
a. tanah c. hewan
b. manusia d. tumbuhan
18. Bensin yang diletakan diudara
terbuka lama-kelamaan akan habis. Peristiwa tersebut terjadi karena ...
a. padat menjadi cair c. cair menjadi gas
b. padat menjadi gas d. cair menjadi padat
19. Contoh perubahan wujud benda
dari padat menjadi cair adalah ...
a. kamper lama-lama habis c. air didinginkan di kulkas
b. mentega dipanaskan dipenggorengan d. bensin yang dibakar
20. Benda-benda yang bila dibakar
tidak menghasilkan onggokan arang adalah ...
a. kertas dan minyak tanah c. bensin dan daun-daunan
b. minyak tanah dan bensin d. bensin di bakar
21. Kemampuan suatu benda untuk
melakukan kerja disebut ...
a. usaha c. gerak
b. energi d. wujud
22. Energi yang sangat penting
bagi bumi berasal dari ...
a. bulan c. angin
b. minyak bumi d. matahari
23. Berikut ini yang bukan
ciri-ciri energi adalah ...
a. energi mampu merubah posisi benda c. energi tidak bisa dirasakan
b. energi tidak bisa dilihat d. energi mampu menggerakan benda
24. Benda berbentuk bola yang
digunakan untuk menyatakan bentuk bumi (tiruan bumi) disebut ...
a. bola c. globe
b. planet d. peta
25. Jika air yang berada di dalam
gelas dipindahkan kedalam botol seluruhnya maka yang berubah adalah ...
a. rasa air c. bentuk gelas
b. bentuk air didalam botol d. bentuk botol
26. Benda-benda berikut yang akan
berubah bentuk bila wadahnya berubah adalah ...
a. beras, pasir, gula c. kopi, teh, susu
b. minyak, sirop, kecap d. kelereng, uang logam, pensil
27. Manakah pernyataan berikut
ini yang benar tentang sifat benda ...
a. semua benda baik padat maupun cair, akan
berubah bila wadahnya berubah.
b. bola dikotak akan berubah bentuk bila
ditaruh di keranjang
c. bentuk segelas air tidak berubah bila
dituang ke botol
d. sirop didlaam botol bentuknya akan berubah
bila dituang kedalam gelas
28. Berikut ini yang bukan
ciri-ciri energi adalah ...
a. energi mampu merubah posisi benda c. energi tidak bisa dirasakan
b. energi tidak bisa dilihat d. energi mampu menggerakan benda
29. Energi yang dimiliki mobil
mainan dihasilakan oleh ...
a. roda-rodanya c. baterai didalamnya
b. bahan pembuatnya d. tembaga didalamnya
30. Benda berikut yang dpaat
menghasilkan bunyi adalah ...
a. lilin c. kran air
b. gitar d. kipas
II. Jawablah
pertanyaan berikut dengan benar !
31. energi adalah kemampuan benda
untuk melakukan ...
32. batas antara daratan dan
lautan adalah ...
33. Daerah daratan yang paling
tinggi adalah ...
34. Bumi berbentuk ...
35. Jika dibara, kertas yang
semula putih berubah menjadi ...
36. Jika dipanaskan, mentega
dapat berubah wujud dari padat menjadi ...
37. Minyak goreng, cuka dan sirop
adalah benda ...
38. Gelas sangat mudah
........................ jika jatuh ke lantai
39. Tidak berubah bentuknya meski
diletakan di berbagai wadah adalah sifat benda ...
40. Pertumbuhan yang sehat
dipengaruhi oleh makanan yang ....
III. Essay
41. Apa buktinya bahwa bentuk
benda cair mengikuti bentuk wadahnya ?
42. Tuliskan 8 energi yang
terdapat di sekitar kita !
43. Tuliskan 3 jenis awan berikut
contohnya !
44. Perubahan apa yang terjadi
pada sampah ...
45. Apa kegunaan energi matahari
dalam kehidupan kita ?
Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon