SOAL ULANGAN IV IPS / MASALAH-MASALAH SOSIAL
Kelas / Semester :
IV / II
I.Isilah
titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat !
1. Manusia
tidak dapat hidup sendiri atau harus hidup bersama orang lain,maka manusia
disebut mahluk …
2. Suatu hal atau kejadian jika masyarakat
lain ikut merasakan pengaruh masalah tersebut disebut ….
3. Masalah yang dapat diselesaikan sendiri
oleh yang bersangkutan disebut ….
4. Kemiskinan dan penganggurqan dapat
menyebabkan terjadinya ….
5. Salah satu masalah kependudukan adalah
rendahnya kualitas penduduk.salah satu penyebabnya
adalah….
6. Lembaga yang bertugas mengelola sampah
adalah….
7. Tingginya pertumbuhan penduduk disebabkan
oleh ….
8. Tindakan yang harus diambil jika rumah
warga mengalami kebakaran adalah ….
9. Merampas barang ( hak ) milik orang lain
secara paksa disebut ….
10. Tidak naik kelas,malas ke sekolah dan suka
terlambat mengumpulkan PR adalah contoh masalah ….
11. Asap knalpot kendaraan bermotor dapat
menyebabkan ….
12. Angka kelahiran yang lebih tinggi dari angka
kematian dapat menyebabkan ….
13. Tingkat pendidikan suatu masyarakat yang
rendah dapat menyebabkan terjadinya ….
14. Perpindahan penduduk daari suatu daerah atau
wilayah yang padat ke daerah yang
sedikit disebut ….
15. Sampah yang menumpuk di lingkungan pemukiman
dapat menyebabkan ….
16. Limbah industri dapat menyebabkan pencemaran ….
17. Salah satu penyebab terjadinya kemacetan lalu
lintas adalah perilaku ….
18. Narkotika dan obat-obatan berbahaya disingkat
dengan ….
19.
Jelaskan proses pembuatan minyak goreng dari kelapa secara sederhana !
20.
Sebutkan 3 manfaat kentongan sebagai alat komunikasi pada penduduk desa pada
zaman dulu !
21.
Sebutkan 3 alat transportasi tradisional !
22.
Sebutkan 3 alat telekomunikasi modern !
23.
Jelaskan manfaat media cetak bagi para pelajar !
Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon