PEMERINTAH KABUPATEN
KEBUMEN
DINAS
PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UPTD UNIT KECAMATAN …………
SEKOLAH DASAR NEGERI ……………..
LATIHAN
UJIAN SEKOLAH
Pilihlah salah satu jawaban yang
kamu anggap paling benar dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c,
atau d !
1. Contoh hidup rukun yang ditunjukkan Herman
di sekolah adalah . . . .
a. membeli
makanan di warung sekolah
b. menghapus
coretan di dinding
c. memakai
pakaian seragam sekolah
d. membantu
teman yang terjatuh saat bermain
2. Contoh
perbuatan yang menunjukkan saling menghormati antar pemeluk agama yang berbeda
adalah . . . .
a. berdo’a menurut agamanya masing – masing
b. mengajak teman untuk beribadah bersama
c. tidak membuat gaduh di dekat teman yang sedang
beribadah
d. ikut memperbaiki tempat ibadah
3. contoh
perilaku hidup rukun di rumah adalah . . . .
a. bermain – main dengan tetangga
b. siap mengalah kepada adik
c. membantu pekerjaan ayah dan ibu
d. tidak membunyikan radio keras – keras
4. Salah satu
contoh perilaku hidup rukun di sekolah
adalah . . . .
a. belajar dengan teman tanpa pilih kasih
b. belajar dengan teman yang lebih kaya
c. belajar dengan teman yang disukai
d. belajar dengan teman yang senasib
5. Salah satu
kewajiban anak terhadap orang tua di rumah adalah . . . .
a. bermain dengan anak tetangga
b. mengganggu adik yang sedang belajar
c. membantu pekerjaan orang tua
d. membantah perintah orang tua
6. Kewajiban
siswa di sekolah adalah . . . .
a. bermain dengan teman
b. belajar dengan tekun
c. bekerja
d. berkebun
7.
Gambar di
atas yang bertema gotong royong adalah gambar nomor . . . .
a.
2
b. 3
c.
1
d. 4
8. Contoh hidup
tertib yang berhubungan dengan kegiatan gotong royong di masyarakat adalah . .
. .
a. memberi
laporan kepada ketua RT jika ada tamu asing
b. ikut
membangun poskamling
c. membangun
rumah warga
d. ikut
membangun kandang ayam
9. Salah satu contoh manfaat pelestarian
lingkungan
a. menjadikan
manusia dapat menikmati kehidupan dengan baik
b. menjadikan
manusia mengalami kejenuhan
c. menjadikan
manusia tidak bias berfikir dengan jernih
d. menjadikan
manusia kurang sehat jasmani dan rokhani
10. Di bawah ini
yang merupakan contoh upaya pelestarian lingkungan adalah . . . .
a. senang melakukan lading berpindah
b. senang menebang pohon
c. senang membuang sampah sembarangan
d. senang menanami lahan yang kosong
11. Dalam
pemilihan ketua RT, warga mengadakan . . . .
a. penunjukan langsung
b. giliran warga
c. garis keturunan
d. pemungutan suara
12. Salah satu
keuntungan hidup berdemokrasi adalah . . . .
a.
b.
c.
d.
13. Arman disuruh
ibu untuk belanja di took dan terima uang pengembalian.
Sikap Arman
yang baik adalah . . . .
a.
dipakai untuk jajan
b. disimpan
tanpa ijin
c.
mengatakan uangnya pas
d. mengembalikan
pada ibu
14. Perilaku
disiplin seorang pelajar dalam kehidupan sehari – hari ditunjukkan dengan
kegiatan . . . .
a. belajar walaupun tidak ada ulangan
b. belajar jika ada ulangan saja
c. belajar jik adisuruh orang tua
d. belajar jika disuruh oleh guru
Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon