ULANGAN AKHIR
SEMESTER I
TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Hari /Tanggal
Waktu
|
:
:
:
:
|
PKn
IV ( Empat )
|
PETUNJUK UMUM
1. Tulislah namamu disudut kanan atas!
2. Bacalah setiap soal dengan seksama!
3. Kerjakan lebih dahulu soal-soal yang
kamu anggap lebih mudah!
4. Telitilah kembali pekerjaanmu sebelum
diserahkan kepada Bapak/Ibu Guru!
1.
Berilah tanda
silang ( x ) pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling tepat
1. Gabungan
dari beberapa RW membentuk....
a. kecamatan c. kabupaten
b.desa d. provinsi
2. Kelurahan
dipimpin oleh ....
a. camat c.
kepala desa
b. sekretaris desa d.
lurah
3. Lurah
diangkat oleh....
a. bupati c.
camat
b. gubernur d.
rakyat
4. Kepala
desa dipilih melalui ....
a.
rakyat c.
pilkada
b. pilkades d.
BPD
5. Membantu
kepala desa dibidang pelaporan keuangan adalah tugas kaur....
a. pembangunan c.
umum
b. pemerintahan d.
keuangan
6. Yang
menyelenggarakan pilkades adalah....
a. camat c.
BPD
b.sekretaris desa d.
KPU
7. Mata pencaharian penduduk pantai adalah....
a. petani c.
nelayan
b. karyawan d. buruh
8. Dalam
menjalankan tugasnya Lurah bertanggungjawab kepada....
a. camat c.
gubernur
b.bupati/walikota d.
presiden
9. Organisasi
pemuda yang ada di desa adalah....
a. PKK c.
fans club
b. LKMD d.
karang taruna
10. Istilah
kecamatan di Papua dikenal dengan
nama....
a. distrik c.
kampung
b. nagari d.
negeri
11. Camat
memimpin wilayah....
a. provinsi c.
kota
b. kabupaten d.
kecamatan
12. Camat
bertanggungjawab kepada....
a. sekcam c.
gubernur
b. bupati d.
presiden
13. Koramil
membantu camat dalam bidang....
a.kesehatan c.
pertahanan dan keutuhan wilayah
b.pendidikan d.
kesejahteraan
14. Polsek
dipimpin oleh....
a. danramil c. kodim
b.kapolsek d.
kapolda
15. Melayani
masyarakat dalam bidang keagamaan dan pernikahan adalah tugas....
a. KUA c.
KPK
b. KUD d.
KPU
16. Yang
bertugas menjaga keamanan dan ketertiban dari ancaman tindak kejahatan di
tingkat kecamatan adalah....
a. polsek c.
polda
b. polres d.
polri
17. Susi
akan mengirim uang melalui wesel,Susi datang ke....
a. kantor
desa c.
dinas pendidikan
b.kantor pos d.
bank
18. Muspika
kecamatan terdiri dari camat,
kapolsek, dan....
a. kepala desa c. kodim
b. lurah d.danramil
19. Gabungan
dari beberapa kecamatan disebut....
a. kelurahan c.
kabupaten
b. desa d.
provinsi
20. Kota
dipimpin oleh....
a. bupati c.camat
b.wali kota d.
lurah
21. Kepolisian
resort dipimpin oleh....
a. kapolri c.
kapolres
b. kapolda d.
kapolsek
22. Bupati
dan wakilnya dipilih oleh....
a. presiden c.
rakyat
b. gubernur d.
camat
23. Kabupaten
Kebumen terdiri dari ...kecamatan.
a. 26 c.
24
b. 25 d.23
24. Mengadili
orang yang diduga melanggar hukum adalah tugas dari....
a. TNI c.
kejaksaan negeri
b. polisi d.
pengadilan negeri
25. Sekretariat
Daerah dipimpin oleh....
a. sekcam c.
sekdes
b. sekda d.
seksi
26. Surat tanda kenal lahir disebut....
a. jamkesmas c. KK
b. KTP d. akta kelahiran
27. Wilayah
provinsi adalah
gabungan dari....
a. kabupaten c.
kelurahan
b. kecamatan d.
desa
28. Wilayah
provinsi dipimpin oleh....
a. lurah c.
gubernur
b. kepala desa d. bupati
29. Gubernur
dibantu oleh....
a. bupati c.
polisi
b. wakil gubernur d.
wali kota
30. Lembaga
yang menyelenggarakan pilkada adalah....
a. BKD c.
KPUD
b. DPU d.
DPRD
31. Pemilihan
Kepala Daerah setiap...tahun
sekali.
a. 3 c.
5
b. 4 d.
6
32. Fungsi
DPRD untuk bersama-sama menyusun Anggaran Pendapatan Belanja Daerah adalah
fungsi....
a. angket c.
legislasi
b. pengawasan d.
anggaran
33. Nama
gubernur Jawa Tengah sekarang adalah....
a.Ganjar Pranowo c.
Buyar Winarso
b, Bibit Waluyo d.
Rustriningsih
34. Kejaksaan
di tingkat provinsi adalah....
a. kejaksaan tinggi c.
pengadilan negeri
b. kejaksaan negeri d.
pengadilan tinggi
35. Ibu
kota provinsi Jawa Timur adalah....
a. Semarang c.
Bandung
b. Surabaya d. Jakarta
II.
Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !
36. Wilayah
desa dipimpin oleh....
37. Istilah
desa di Sumatara Barat disebut....
38. Posyandu
singkatan dari....
39. Lembaga
tingkat kecamatan yang melayani warga dibidang kesehatan adalah....
40. Koramil
dipimpin oleh....
41. Seorang
warga negara wajib memiliki KTP pada usia ... tahun.
42. Lembaga
pengadilan ditingkat kabupaten adalah....
43. Semarang
adalah ibu kota provinsi
....
44. Sekretaris
DPRD provinsi diangkat dan diberhentikan
oleh....
45. Gubernur
dipilih langsung oleh...
III.
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
46.Perhatikan dengan seksama !lengkapilah struktur organisasi desa berikut ini!
Jawab :
a...................................................................................................................
b...................................................................................................................
c...................................................................................................................
47.
Sebutkan 3 desa yang ada di sekitar desamu !
Jawab :
a...................................................................................................................
b...................................................................................................................
c...................................................................................................................
48.
Sebutkan 3 perbedaan antara desa dan kelurahan !
Jawab:
a...................................................................................................................
b...................................................................................................................
c...................................................................................................................
49.
Sebutkan 3 unsur muspida kabupaten !
Jawab:
a...................................................................................................................
b...................................................................................................................
c...................................................................................................................
50.
Sebutkan 3 provinsi yang ada di pulau Jawa !
Jawab:
a...................................................................................................................
b...................................................................................................................
c...................................................................................................................
KUNCI
JAWABAN
MATA
PELAJARAN : PKn( PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN)
KELAS : IV ( EMPAT )
SEMESTER
: SATU ( I )/ 2013/2014
1.
1.
B 11.D 21.C 31.C
2.
D 12.B 22.C 32.D
3.
A 13.C 23.A 33.A
4.
B 14.B 24.D 34.A
5.
D 15.A 25.B 35.B
6.
C 16.A 26.D
7.
C 17.B 27.A
8.
B 18.D 28.C
9.
D 19.C 29.B
10.
A 20.B 30.C
II.
36. Kepala
desa
37. Nagari
38. Pos
Pelayanan Terpadu
39. Puskesmas
40. Danramil
41. 17
42. Pengadilan
negeri
43. Jawa
Tengah
44. Gubernur
45. Rakyat
III.
46. a.
Sekretaris desa
b.BPD
c. Kaur umum
47. a. Adimulyo
b.Kemujan
c. Adikarto
kebijaksanaan guru
48. desa :
dipimpin oleh kepala desa,
kepala
desa dipilih oleh rakyat, memperoleh gaji dari
sawah bengkok, bukan
PNS.
Kelurahan
: dipimpin oleh lurah,lurah diangkat oleh
bupati/walikota,
Lurah adalah PNS.
Kebijaksanaan guru
49. Unsur muspida kabupaten adalah
a. Komandan
distrik militer ( kodim)
b. Kepala
kepolisian resort ( kapolres)
c. Kepala
kejaksaan negeri
d. Kepala pengadilan negeri
50. a.
Jawa
Tengah
b.Jawa
Timur
c.
Jawa Barat
kebijaksanaan guru
Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon