I.Isilahtitik-titikberikutdenganjawaban
yang tepat!
1.
Surat
penting sebagai keterangan disebut....
2.
KTP
termasuk jenis dokumen....
3.
Setiap pengemudi kendaraan wajib memiliki....
4.
Bayi yang baru lahir harus di buatkan....
5.
Setiap pelajar yang telah selesai menempuh belajar
di SD akan mendapat...
6.
Piala sebaiknya disimpan di....
7.
SIM sebaiknya disimpan di....
8.
Hida melihat adiknya sedang membuat kapal terbang
dari akta kelahiran.
Sikap Hida sebaiknya....
9.
Bukti kepemilikan sebidang tanah adalah....
10.
Surat nikah diperoleh setelah melakukan upacara....
11.
Dalam bepergian keluar negeri, sebaiknya membawa................sebagai
bukti surat jalan.
12.
Foto yang dipasang didinding sebaiknya diberi....
13.
Tempat untuk menyimpan kumpulan beberapa foto disebut....
14.
Peristiwa penting dapat diingat kembali bila kita
melihat....
15.
Kartu keluarga termasuk jenis dokumen....
II.
jawablahpertanyaanberikutdengansingkatdanjelas!
1.
Sebutkan 3 macam dokumen pribadi yang kamu ketahui!
2.
Sebutkan 3 tempat yang dapat yang dapat digunakan
untuk menyipan dokumen!
3.
Sebutkan manfaat memelihara dokumen!
4.
Sebutkan 3 cara merawat dokumen!
Kuncijawababan
UTS 1
IlmuPengetahuanSosialKelas
2
Tahunpelajaran
2013/2014
I.
Esay
1.
Dokumen
2.
Pribadi
3.
SIM
4.
Aktakelahiran
5.
STTB
6.
Almari
7.
Dompet
8.
Melarang
9.
Sertifikattanah
10.
Pernikahan
11.
Paspor
12.
Bingkai/figura
13.
Album foto
14.
Foto
15.
Keluarga
II.
Uraian
1.
KTP, SIM, rapor, ijazah,
fotopribadi (
kebijakan guru )
2.
Album foto, dompet,
Bingkai, almari( kebijakan guru )
3.
Dapatmengetahuilatarbelakangkeluarga,
Dapatmengetahuiperistiwa yang terjadi
Mengetahihubungankeluarga( kebijakan guru )
4.
Disimpanditempat yang bersih, diberiobatrayap,
Diberisampul, hindaritempat yang basah( kebijakan guru )
5.
Pelengkapidentitaspadarapor, SIM, KTP
Pengingatperistiwa
Sumbercerita( kebijakan guru )
Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon